Tag HTML
Dalam bahasa HTML ada beberapa jenis tag atau HTML code. Berikut adalah beberapa jenis tag HTML berdasarkan fungsinya;1. Tag Utama
Tag utama adalah tag utama yang diperlukan untuk membangun halaman web. Contohnya adalah :
- <html>
- </html> Tag ini berfungsi untuk mendefinisikan jenis file html dan baris paling atas dari file html
- <head>
- </head> Tag ini berguna untuk mendefnisikan informasi umum dari sebuah halaman web. Berikut hasil tampilan saat program dijalankan;
- <title>
- </title> Code ini berfungsi untuk mendefinisikan Judul dari halaman web. Berikut adalah hasil tampilan dari kode title pada saat halaman web dicoba
Berhubung sudah waktunya untuk istirahat, pembahasan tentang "HTML Code" akan saya lanjutkan pada postingan berikutnya. Jika ada pertanyaan atau saran silakan tulis pada comment.
No comments:
Post a Comment